Sosialisasi Kearsipan Personal (Student File) di SMAN 1 Kotabumi

  • 20:13 WIB
  • 07 November 2022
  • Super Administrator
  • Dilihat 337 kali
Sosialisasi Kearsipan Personal (Student File) di SMAN 1 Kotabumi

Kotabumi - Lampung Utara, 7 November 2022.
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Lampung melaksanakan Kegiatan Sosialisasi Kearsipan Personal (Student File) yang diikuti oleh 100 orang peserta siswa siswi dari SMAN 1 Kotabumi Lampung Utara.

Kegiatan yang dibuka oleh Ibu Mamiyani, SE, MM selaku Kabid Binwas Kearsipan ini turut dihadiri oleh Kepala Dinas Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Lampung Utara Ibu Ntien Rostina Pramudyana, SH, MM dan Kepala SMAN 1 Kotabumi Lampung Utara Bapak Drs. Hi. Aruji Kartawinata, M.Pd.I beserta jajarannya.

Semoga dengan terlaksananya kegiatan ini dapat memberikan pembelajaran dan membudayakan tertib arsip kepada anak didik sejak dini.

Salam Arsip
Salam Lampung Berjaya

326

Post Berita

Post Terbaru

Selamat Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2025
  • 1 minggu yang lalu
  • Dilihat 18 kali
Enam Siswa SMA Al Huda Kunjungi Lamban Sastra
  • 1 minggu yang lalu
  • Dilihat 30 kali